About This Blog


Sabtu, 07 April 2012

Jus Pepaya

JUS PEPAYA
Pepaya (carica) yang merupakan tanaman herba dengan klasifikasi famili Caricaceae, berasal dari benua Amerika yaitu Amerika Tengah yang berhawa panas. Indonesia kini sudah mengembangkan Pepaya sehingga papaya sudah seperti buh yang berasal dari Indonesia. Pepaya tumbuh subur di kawasan sub tropis dan tropis seperti di Indonesia.

Pepaya adalah salah satu buah yang kaya akan mineral, Pepaya termasuk buah yang popular di Masyarakat karena selain mengandung banyak mineral juga memiliki vitamin A dan C yang membantu pencernaan.

Dengan menkonsumsi jus pepaya dapat membantu dalam proses pencernaan karena bisa mengatasi diare, sembelit pada bagian perut. Disarankan minum jus pepaya 200ml setiap hari, agar mendapatkan manfaat dari terapi jus Pepaya.

Berikut adalah manfaat jus pepaya: Membantu pemecahan serat makanan yang tersisa; Mengobati luka lambung, konstipasi, diare, sembelit.

 Cara Membuat Jus Pepaya:
Siapkan bahan – bahan:
  • 100 gram pepaya
  • 100 ml air
  •  2 sendok makan madu

Setelah bahan siap masukan ke dalam juise, sebaiknya di mulai pagi hari sebelum sarapan.
Kombinasi Jus Pepaya, Nanas, Susu yang berkasiat untuk melancarkan metabolisme tubuh, meningkatkan kesehatan kulit. Jus kombinasi Pepaya, Nanas, susu.

Cara Membuat Jus Kombinasi Papaya, Nanas, susu
  • Siapkan bahan – bahan: 100 gram Pepaya
  •  100 gram Nanas
  • 100 ml susu
Masukan sebuah bahan ke dalam blender, setelah halus diblender konsumsi di pagi hari, dan sore hari.

0 komentar:

Posting Komentar